Partisipan Aktif di Festival Grafitaci UIN Palembang, KUI UIN Salatiga Dukung Kembangkan Warisan Budaya Lokal dan Internasional
Palembang (31/10/24), Kepala Pusat Kerjasama Internasional/Kantor Urusan Internasional (KUI) UIN Salatiga, Ibu Marisa Fran Lina, M. Pd. dan Mahasiswa Asing UIN Salatiga dari Thailand Noor Komareeyah Hatmat mengikuti Festival GRAFITACI/Global and Local (Global) Raden Fatah University Festival on Academic and Culture Internationalization, yang diselenggarakan oleh Pusat Layanan Internasional (PLI) UIN Raden Fatah, Palembang. Kegiatan ini merupakan langkah untuk memperluas pemahaman terhadap keanekaragaman budaya dunia yang melibatkan mahasiswa internasional dari berbagai negara. Dalam kegiatan ini menghadirkan 2 narasumber yaitu, Director of ITS Global Partnership, Prof. Dr. Maria Anityasari ST., MEng.Sc. dan Kepala Kantor Urusan Internasional UNPAD, Dr. Kasno Pamungkas, S, S., Read more